Saturday, December 15, 2018

Jokowi: Riau Paling Untung Saat Tol Trans Sumatera Rampung

Jokowi berjanji mengawasi jalannya pembangunan Tol Trans Sumatera hingga selesai. Tahun depan, diperkirakan ada 5 ruas tol Trans Sumatera yang selesai dengan total panjang 479 km.

Berdasarkan data PT Hutama Karya, penggarap Tol Trans Sumateras ruas-ruas tersebut di antaranya Medan-Binjai, Palembang-Indralaya, Bakauheni-Terbanggi Besar, Pekanbaru-Dumai, dan Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung.

Tol Palembang-Indralaya sepanjang 22 km diperkirakan yang paling awal beroperasi penuh. Kemudian tol Bakauheni-Terbanggi Besar sepanjang 140 km.

Tol Medan-Binjai baru akan beroperasi penuh pada tahun 2019. Tol ini memiliki panjang total 17 km. Sedangkan Tol Pekanbaru-Dumai direncanakan beroperasi penuh atau sebagian sepanjang 115 km sampai akhir 2019.

Reporter: Titin Supriatin

Sumber: Merdeka

Let's block ads! (Why?)



December 15, 2018 at 03:34PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2zYPdyW
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment