Friday, March 8, 2019

Dukung Kesetaraan, 5 Acara Ini Ikut Rayakan Hari Perempuan Internasional

Global Woman Club merupakan badan yang bergerak di bidang pemberdayaan perempuan. Telah banyak acara perempuan dunia yang diadakan lembaga ini seperti konferensi, penghargaan, forum dan juga klub. Seperti Enterpreneurship Forum di London, Global Woman Summit, dan Phenomenal Global Woman Conference di Hollywood.

Dalam merayakan Hari Perempuan Sedunia, Global Woman Club mengadakan acara-acara talkshow inspiratif di berbagai belahan dunia, seperti Roma, Austria, Kanada, Belgia, Inggris, dan masih banyak wilayah lainnya.

Tema yang diangkat dalam talkshow inspiratif mengenai pemberdayaan perempuan lokal menjadi global dan mempersatukan seluruh perempuan di dunia dari berbagai latar belakang. Para peserta acara akan mendapatkan kesempatan untuk menceritakan kisah inspiratif yang dimilikinya, visi-misi dalam hidup, atau dapat membicarakan tentang pekerjaan atau bisnis yang sedang dijalani.

Let's block ads! (Why?)



March 08, 2019 at 06:01PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2SPmDqs
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment