"Ngeri sih, pekerjaanku kan mendengarkan. (Masa depan) benar-benar jadi kekhawatiranku," papar pelantun "Someday" itu.
Namun, McGrath justru menghindari perangkat yang dapat membantunya itu selama bertahun-tahun. Akibatnya pendengarannya rusak.
Mantan kontestan "Celebrity Big Brother" itu berseloroh pekerjaan dalam bidang musik membantu agar tidak terlalu pusing memikirkan kesehatan. Tapi perspektif itu sudah berubah.
"Seiring bertambahnya usia, kesehatan mulai menurun. Aku memiliki masalah lutut, masalah punggung. Aku juga punya masalah pendengaran sekarang. Itu adalah sesuatu yang baru-baru ini. Tahun lalu, dokter mengatakan saya harus santai sedikit," imbuhnya. (Antaranews.com)
April 04, 2019 at 07:30PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2OOncQS
via IFTTT
0 Comments:
Post a Comment