Saturday, May 11, 2019

5 Trik Ini Tidak Membuat Konsumsi BBM Saat Mudik Lebih Irit

Liputan6.com, Jakarta - Saat mudik menggunakan mobil, Anda mungkin ingin melakukan penghematan bahan bakar minyak (BBM). Bahkan, banyak yang mencari cara agar konsumsi bensin atau solar lebih efisien, tanpa mengurangi performa mobil.

Namun masalnya, banyak trik yang beredar terkait penghematan bahan bakar yang ternyata salah kaprah, dan parahnya berpotensi menimbulkan masalah pada mobil kesayangan.

Berikut, lima trik yang salah kaprah terkait penghematan bahan bakar yang dikutip langsung dari Suzuki Indonesia:

1) Mengisi BBM ¾ dari Kapasitas Maksimal

Membiarkan ¼ bagian dari tangki BBM dalam kondisi kosong dipercaya dapat mengurangi penguapan, sehingga dapat menghemat BBM. Selain itu, cara ini pun baik untuk mencegah BBM tumpah karena goncangan saat tangki terisi secara penuh.

Tentu saja cara ini tidak tepat, mengingat mobil zaman sekarang sudah dilengkapi dengan vapor recovery system, yang berfungsi untuk menekan penguapan, meskipun tangki BBM terisi penuh.

2) Menempatkan Gigi di Posisi Netral

Konon katanya, saat mengisi BBM, posisi gigi persneling harus dalam kondisi netral. Hal ini disebabkan karena dalam posisi netral tidak ada injeksi BBM menuju mesin, dan BBM pun bisa dihemat lebih banyak.

Faktanya, tidak ada hubungan antara isi BBM dengan aturan posisi gigi harus netral, pasalnya mobil zaman sekarang sudah dilengkapi dengan sensor yang secara otomatis akan menutup jalannya injeksi bahan bakar saat mesin nganggur. Tapi jika alasannya keamanan, trik ini memang wajib dilakukan.

Let's block ads! (Why?)



May 11, 2019 at 04:30PM from Berita Terkini, Kabar Terbaru Hari Ini Indonesia dan Dunia - Liputan6.com http://bit.ly/2JDGW94
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment